Kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata Kaki dengan Kemampuan Dribbling Bola

  • Muarif Arhas Putra Universitas Pasir Pengaraian
Keywords: Kelincahan, Koordinasi Mata-Kaki, Dribbling

Abstract

Penelitian ini berawal dari pengamatan peneliti di lapangan yang melihat kurangnya Kemampuan Dribbling bola. Masalah inilah diduga disebabkan karena rendahnya Kelincahan dan Koordinasi Mata-Kaki. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata-Kaki dengan Kemampuan Dribbling Bola. Jenis penelitian ini adalah korelasional. Populasi dalam penelitian ini adalah berjumlah 20 orang pemain. Menggunakan teknik purposive sampling. Pengambilan data Kelincahan dengan bentuk tes Agilty T-Test dan Koordinasi Mata-Kaki dengan bentuk tes Soccer Wall Volley Test, sedangkan Kemampuan Dribbling Bola diambil dengan menggunakan tes DribblingSecara Zig-zag. Analisis data dan pengujian hipotesis penelitian menggunakan teknik analisis korelasi product moment dan korelasi ganda. Dari hasil analisis data dengan menggunakan product moment menunjukkan bahwa; 1) Terdapat kontribusi Kelincahan dengan Kemampuan Dribbling Bola 2) Terdapat kontribusi antara Koordinasi Mata-Kaki dengan Kemampuan Dribbling Bola 3) Terdapat kontribusi antara Kelincahan dan Koordinasi Mata-Kaki dengan Kemampaun Dribbling Bola.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adil, A. (2011). Kontribusi Kecepatan, Kelincahan, dan Koordinasi Mata-Kaki terhadap Kemampuan Menggiring Bola pada Permainan Sepakbola PS. Aspura UNM. Jurnal Ilara, 2(1), 70-77.
Adityatama, F. (2017). Hubungan Power Otot Tungkai, Koordinasi Mata-Kaki dan Kekuatan Otot Perut dengan Ketepatan Menembak Bola. Jurnal Olahraga 2 (2) (2017).
Ahmad, N. (2018). Pengaruh Latihan Zig Zag Run terhadap Kelincahan Atlet Pencak Silat Tapak Suci Lebong. Journal Physical Education, Health and Recreation, 2(2), 181-185. ISSN-E: 25489208- ISSN-P: 25489194. Akmal, I., & Lesmana, H. S. (2019). Kontribusi Kecepatan dan Kelincahan terhadap Kemampuan Dribblingpada Pemain SSB POSS.Jurnal Patriot, 2(5), 1197-1210. Anggarani, A, P, M. (2016). Senam Aerobik Meningkatkan Kelincahan. Jurnal Penelitian Kesehatan, 4 (1), 20-26. Anhar, I., & Irwan, I. (2017). Hubungan Kecepatan Lari dengan Keterampilan Menggiring Bola dalam Permainan Sepak Bola pada Siswa Putra Kelas VIII SMP Negeri 1 Sape Tahun Pelajaran 2013/2014. Jurnal Pendidikan Olahraga, 7(1), 8-15. ISSN: 2088-0324.
Diputra, R. (2015). Pengaruh Latihan Three Cone Drill, Four Cone Drill, Danfive Cone Drill terhadap Kelincahan (Agility) dan Kecepatan (Speed). Jurnal Nomor 27. Efektor ISSN.2355-956X;2355-7621.
Effendi, A, R. (2016). Pengaruh Latihan Koordinasi Mata-Kaki terhadap Kemampuan Ketepatan Shooting pada Mahasiswa UKM Sepak Bola Putra. Jurnal Pendidikan Olahraga, Vol. 5, No. 2, Desember 2016.
Fajrin, Y, N. (2014). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) terhadap Hasil Belajar DribblingSepakbola (Studi pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Tarik Sidoarjo). Jurnal Pendidikan Olahraga dan Kesehatan Volume 02 Nomor 02 Tahun 2014, 481 – 484.
Fenanlampir, A dan Faruq, M, M. (2015). Tes & Pengukuran Olahraga. Yogyakarta: CV Andi OffseT. ISBN: 978-979-29-5416-6.
Hamzah. (2019). Hubungan Kelincahan dengan Kemampuan Dribblingdalam Permainan Sepakbola di Klub SSB Gemilang. Jurnal Olahraga Indragiri (JOI) 4 (1) Tahun 2019.
Irawadi, H. (2011). Kondisi Fisik dan Pengukurannya. FIK: Universitas Negeri Padang.
Kurniawan, Y, D. (2019).Hubungan Kekuatan Otot Tungkai, Koordinasi Mata-Kaki dan Kelincahan dengan Keterampilan Menggiring Bola pada Siswa Ekstrakurikuler Sepakbola SMK Muhammadiyah 2 Kediri Tahun Pelajaran 2018/2019.Jurnal Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi Universitas Nusantara PGRI Kediri, 4 (2).
Luxbacher, J, A. (2011). Sepak Bola. Jakarta. PT Raja Grafindo Persada. Mappaompo, M. A. (2011). Kontribusi Koordinasi Mata-Kaki dan Kelincahan terhadap Keterampilan Menggiring Bola dalam Permainan Sepakbola Club Bilopa Kabupaten Sinjai. Jurnal Ilara, 2(1), 96-101.
Pamugar, E, D. (2017).Tingkat Koordinasi Mata, Tangan, dan Kaki Siswa Tunagrahita Kelas Atas SLB Negeri 1 Yogyakarta deaerah Istimewa Yogyakarta. PGSD Penjaskes, (1).
Panduan Penulisan Skripsi. (2015). Program Studi Pendidikan Olahraga dan Kesehatan. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pasir Pengaraian Rokan Hulu. Pratama, B. A. (2016). Pengaruh Kelincahan, Keseimbangan, dan Kecepatan Reaksi terhadap Kemampuan Dribble Bola.ACTIVE: Journal of Physical Education, Sport, Health and Recreation, 5(2), 102-108. Retama, M. A., Dinata, M., & Jubaedi, A. (2018). Pengaruh Latihan Dribble 20 Yards Square terhadap Kemampuan Menggiring Bola. Jorpres (Jurnal Olahraga Prestasi), 14(2), 149-163.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.
Suhdy, M. (2019). Studi Tentang Kemampuan Teknik Dasar Sepak Bola. Gelanggang Olahraga. Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Volume 3, Nomor 1, Juli-Desember 2019 e-ISSN : 2597-6567.
Sundayana, R. (2010). Statistika Penelitian Pendidikan. Garut: STKIP Garut Press. ISBN: 978-602-8812-04-7.
Supriadi, A. (2015). Hubungan Koordinasi Mata-Kaki terhadap Keterampilan Menggiring Bola pada Permainan Sepakbola. Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 14 (1) Januari – Juni 2015: 1-14.
Sutanto, T. (2019). Buku Pintar Olahraga. Yogyakarta: Pustaka Baru Press. ISBN: 978-602-3760-237.
Undang-Undang Republik Indonesia No. 3 Tahun 2005 Tentang Sistem Keolahragaan Nasional.
Widiastuti. (2017). Tes dan Pengukuran Olahraga. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. ISBN: 978-979-769-832-4.
Yane, S. (2014). Hubungan Antara Waktu Reaksi dan Kekuatan Otot Lengan dengan Kemampuan Servis Bawah Bola Voli pada Mahasiswa Putra Semester Ii Stkip-Pgri Pontianak. Jurnal Pendidikan Olah Raga, Vol. 3 (1), Juni 2014.
Yulianto, P, F. (2016). Perbedaan pengaruh Pendekatan Pembelajaran Metode Bagian dan Keseluruhan terhadap Peningkatan Dribble Shooting Sepakbola Ditinjau dari Koordinasi Mata-Kaki. Jurnal Ilmiah Spirit, ISSN; 1411-8319 Vol. 16 No. 1 Tahun 2016.
Published
2020-09-26
How to Cite
Putra, M. (2020). Kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata Kaki dengan Kemampuan Dribbling Bola. Sport Science, 20(2), 65-74. https://doi.org/10.24036/jss.v20i2.44

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.