Riri Agustia Pratiwi Analisis Kemampuan Fisik Terhadap Keterampilan Bermain Atlet Petanque Pada Saat Bertanding

  • Riri Agustia Pratiwi Prodi PENJAS UNIVERSITAS GARUT

Abstract

Tujuan permainan petanque melempar bola besi (boules) sedekat mungkin dengan bola kayu yang disebut jack dan kedua kaki harus berada didalam lingkaran kecil, ada juga kompetisi khusus untuk shooting (Agustina & Priambodo, 2017). Hasil kerjanya makin produktif bila kesegaran jasmaninya makin bertambah. Mempunyai kemampuan fisik yang baik sangat berarti untuk atlet. Oleh sebab itu, kemampuan fisik yang berhubungan dengan kesehatan serta keahlian wajib ditingkatkan. Dengan kemampuan fisik yang baik, maka akan mempunyai banyak manfaat, antara lain menunjang kemampuan tehnik, mental seseorang atlet petanque. (Hardika, 2015). Penelitian ini didasari pada kebutuhan keilmuan untuk meneliti kemampuan fisik terhadap keterampilan bermain atlet petanque pada saat bertanding. Sugiyono, 2019). Penelitian ini  menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif, dengan menghubungkan satu atau lebih variabel bebas dengan satu variabel terikat tanpa ada upaya untuk mempengaruhi variabel tersebut atau dengan kata lain hubungan antara dua variabel. Populasi dan sampel dalam penelitian ini atlet kecamatan yang mengikuti PORKAB dengan jumlah 18 orang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kemampuan fisik dan keterampilan bermain memiliki hubungan yang positif dan signifikan karena kedua variabel tersebut memiliki kepentingan tersendiri pada saat bertanding. Meskipun hubungan kedua variabel ini berkategori lemah namun kedua variabel ini memiliki keterikatan yang cukup signifikan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, A. T., & Priambodo, A. (2017). Hubungan Antara Tingkat Konsentrasi Terhadap Hasil Ketepatan Shooting Olahraga Petanque Pada Peserta Unesa Petanque Club. Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 5(3), 391–395.

Ahyar, H., Maret, U. S., Andriani, H., Sukmana, D. J., Mada, U. G., Hardani, S.Pd., M. S., Nur Hikmatul Auliya, G. C. B., Helmina Andriani, M. S., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, R. R. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif (Issue March).

Aim. 2020. Petanque Shooting compotition. http://georgeaiman.blogspot.com.

Bonita Amalia, Nurkholis, S. S. (2019). Faktor Fisik dan Psikologis Prestasi Cabang Olahraga Petanque. 4(2), 309–317.

Claude Jean & Alexander Delaygue. 2003. Plance Boules. Atlantica.

Greenberg, Jerald dan A. Baron, Behaviour in organization, Understanding and Managing the Human side of Work, edisi kelima, New Jersey: Prentice Hall Inc., Englewood Cliff, 1993.

Guntoro, T. S., Muhammad, J., & Qomarrullah, R. (2020). Faktor kemampuan fisik dan psikologis penunjang keterampilan atlet elit sepakbola Propinsi Papua. Jurnal SPORTIF : Jurnal Penelitian Pembelajaran, 6(2), 390–406. https://doi.org/10.29407/js_unpgri.v6i2.13768

Hardika, N. (2015). Profil Tingkat Kemampuan Fisik Dan Keterampilan Pada Atlet Kempo PRAPON Kota Pontianak. Jurnal Pendidikan Olahraga, 4(1), 80–87.

Hidayat, R., Budi, D. R., Purnamasari, A. D., Febriani, A. R., & Listiandi, A. D. (2020). Faktor Fisik Dominan Penentu Keterampilan Bermain Sepak Takraw. Jurnal MensSana, 5(1), 33. https://doi.org/10.24036/jm.v5i1.127

Hulfian, L. (2019). Kontribusi Kondisi Fisik Terhadap Keterampilan Bermain Cabang Olahraga Permainan. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 6(1), 52–58.

Juhanis, B, B., & Nur, M. (2017). Pelatihan Teknik Dasar dan Sosialisasi Peraturan Permaian Olahraga Petanque pada Mahasiswa FIK UNM Makassar. Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Negeri Makassar, 1(1), 137–141. http://ojs.unm.ac.id/semnaslpm/article/view/7816

Kamaruddin, I. (2019). Pengaruh Kemampuan Fisik Terhadap Keterampilan smash Dalam Permainan Bulutangkis. SPORTIVE: Journal Of Physical Education, Sport and Recreation, 2(2), 114. https://doi.org/10.26858/sportive.v2i2.10949

Novembriant, 2020. (2020). Survei Antropometri Dan Kondisi Fisik Pada Atlet Petanque KONI Kota Kediri. Journal of Chemical Information and Modeling, 43(1), 7728. https://online210.psych.wisc.edu/wp-content/uploads/PSY-210_Unit_Materials/PSY-210_Unit01_Materials/Frost_Blog_2020.pdf%0Ahttps://www.economist.com/special-report/2020/02/06/china-is-making-substantial-investment-in-ports-and-pipelines-worldwide%0Ahttp://

Pelana, Ramdan. Achmad Sofyan., dan Caca Isa Saleh. (2020). Teknik Dasar Bermain Olahraga Petanque. PTRaja Grafindo Persada : Depok.

Pines, Ayala dan Elliot Aronso, Carrer Burnout : Causes and Cures, New York: The Free Press, A Division of Mcmillan. Inc., 1989.

Tri, S., Moch, A., & Ramdan, P. (2018). Model Latihan Keterampilan Shooting Olahraga Petanque Untuk Pemula. Universitas Negeri Jakarta, 1(2), 46–53. http://sipeg.unj.ac.id/repository/upload/artikel/model_latihan_shooting.pdf

Vernet, Cedric. 2019. Olahraga Petanque. Kridatama Konsep

Suma'mur, P. K. (2014). Kesehatan Kerja Dalam Perspektif Hiperkes & Keselamatan Kerja.

Published
2022-03-20
How to Cite
Pratiwi, R. (2022). Riri Agustia Pratiwi Analisis Kemampuan Fisik Terhadap Keterampilan Bermain Atlet Petanque Pada Saat Bertanding. Sport Science, 22(1), 26-34. https://doi.org/10.24036/JSOPJ.73

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.